EVALUASI PENGARUH JUMLAH DAN POSISI SITUS-OH TERHADAP POTENSIAL IONISASI CINCIN FENOLIK PADA GNETIN-C MENGGUNAKAN METODE BERBASIS DENSITY FUNCTIONAL THEORYJese Valentino Simangunsong / Amrina Mustaqim / Teknik Fisika, 2023Antioksidan merupakan senyawa yang berfungsi sebagai penangkal radikal bebas dengan cara memberikan atau mendonasikan satu dari elektron miliknya. Gnetin-C merupakan senyawa antioksidan dengan cincin fenolik sederhana yang berfungsi untuk mentransfer elektron ke radikal bebas dengan gugus-OH. Gnetin... |
Analisis Potensi Sumber Air Baku (Studi kasus : Kabupaten Tulang Bawang Barat, Provinsi Lampung)M. Ghandi Alif Wicaksono / Novi Kartika Sari , S.T., M.T. / Teknik Lingkungan, 2024Permasalahan air sangat berpengaruh pada kehidupan warga, pemerintah memiliki tujuan memberikan perlindungan dan menjamin hak masyarakat atas tersedianya air bersih melalui menjamin kontinuitas air sampai melakukan penguraian permasalahan air baku. Menurut data RISPAM Kabupaten Tulang Bawang Barat p... |
PERBANDINGAN METODE REGRESI LINEAR BERGANDA DAN REGRESI POLYNOMIAL TERHADAP PREDIKSI TINGGI GELOMBANGMuhammad Rizky Pratama / Andika Setiawan S.Kom., M.Cs. / Teknik Informatika, 2024Indonesia, sebagai negara kepulauan yang terletak di antara dua benua dan dua samudera, memiliki potensi besar dalam sumber daya alam berkat banyaknya pulau yang dikelilingi lautan. Wilayah Lampung, khususnya, menonjol dengan potensi tangkap ikan yang signifikan dan peran strategisnya sebagai ... |
Analisis Kondisi Hutan Mangrove dan Potensi Serapan Karbon Menggunakan Data Sentinel-2 di Kabupaten PesawaranAlfian Zamzami Adirama / Rizki Dimas Permana, S.Kel., M.Si. / Undergraduate Thesis, 2024Perubahan iklim dan pemanasan global terus terjadi hingga saat ini. Salah satu gas yang sangat berpengaruh terhadap perubahan iklim adalah karbondioksida (CO2). Peningkatan gas CO2 dapat diturunkan dengan menangkap karbon di atmosfer dan disimpan dalam bentuk biomassa yang disebut penyerapan k... |
EVALUASI POTENSIAL IONISASI BENZENA DAN SENYAWA CINCIN FENOLIK SEDERHANA MENGGUNAKAN KOREKSI DISPERSIAyu Tiarawati / Amrina Mustaqim, S.Si.,M.T / Teknik Fisika, 2024Antioksidan adalah zat yang dapat mengurangi radikal bebas. Antioksidan dapat berasal dari senyawa fenolik. Salah satu mekanisme senyawa fenolik dalam meredam radikal bebas adalah mekanisme single electron transfer proton transfer (SET-PT). Molekul antioksidan membutuhkan energi untuk mentransf... |
Perancangan Strategi Brand Awareness Desa Wisata Pulau Pahawang Sebagai Wisata Bahari Berbasiskan Desa WisataMuhammad Alif Rafi uddin / Maria Veronika Br Halawa, S.Pd., M.Sn. / Undergraduate Thesis, 2024Perancangan ini bertujuan untuk memperkenalkan potensi yang dimiliki oleh Desa Wisata Pulau Pahawang, dengan merancang strategi branding dalam membangun brand identity dan meningkatkan brand awareness. Dikarenakan Desa Wisata Pulau Pahawang tidak hanya memiliki potensi bahari saja, namun memiliki po... |
Evaluasi Taman Wisata Alam (TWA) Punti Kayu Berdasarkan Subjektivitas Pengunjung Dan Objektivitas Standar IdealCindy Adzkia Zahra / Asirin S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2024Perubahan iklim yang signifikan diakibatkan oleh kenaikan suhu, pemanasan global, serta adanya urbanisasi. Salah satu cara untuk mengurangi efek tersebut terhadap kerusakan lingkungan adalah dengan mewujudkan kota hijau. Dengan demikian, diperlukan adanya Ruang Terbuka Hijau (RTH) sebagai upaya untu... |
Uji Potensi Pemanfaatan Energi Angin Pada Kendaraan Bermotor Berdasarkan Variasi Kecepatan KendaraanMUHAMMAD FIRJATULLAH SUHAERI / LATHIFA PUTRI AFISNA, S.Pd., M.Eng. / Teknik Mesin, 2024Kebutuhan energi listrik semakin meningkat dikarenakan bertambahnya populasi, sedangkan sumber energi listrik konvensional yang tidak dapat diperbarui (unrenewable) akan menipis seiring dengan bertambahnya populasi, maka dari itu dibutuhkan energi terbarukan agar dapat menjadi jawaban dari per... |
ANALISIS ZONA POTENSI AIRTANAH DI KECAMATAN MARGA SEKAMPUNG, KABUPATEN LAMPUNG TIMUR, PROVINSI LAMPUNGMarsya Ayunda / Bilal Al Farishi B.Sc(Hons)., M.Sc / Teknik Geologi, 2024Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), populasi penduduk di Kecamatan Marga Sekampung meningkat sejak tahun 2010. Peningkatan penduduk berpengaruh terhadap peningkatan kebutuhan air. Air yang digunakan penduduk bersumber dari airtanah. Perlu dilakukan analisis zona potensi airtanah untu... |
Potensi Pengembangan Desa Wisata Pulau Pasaran Dalam Mewujudkan Keberlanjutannya (Studi Kasus: Sentra Ikan Teri Pulau Pasaran, Kota Bandar Lampung)Eka Siska Natalia / Asep Nurul Ajiid Mustofa S.T., M.T / Undergraduate Thesis, 2024Potensi Pengembangan Desa Wisata Pulau Pasaran Dalam Mewujudkan Keberlanjutannya (Studi Kasus : Sentra Ikan Teri Pulau Pasaran, Kota Bandar Lampung) Eka Siska Natalia (119220060) Pembimbing Asep Nurul Ajiid Mustofa, S.T., M.T. ABSTRAK Sektor pariwisata saat ini dianggap sebagai sektor yang m... |
Perancangan Buku Mewarnai Interaktif Sebagai Media Pengenalan Sekolah Seni Tubaba Kepada Remaja LampungBella Pauliem / Namuri, S.Sn., M.Sn. Migo Tuwio / Student Dissertations and Theses, 2024Perancangan Buku Mewarnai Interaktif sebagai Media Pengenalan Sekolah Seni Tubaba Kepada Remaja Lampung memiliki tujuan untuk memperkenalkan potensi, kegiatan, dan tradisi budaya yang ada di Sekolah Seni Tubaba, melalui media interaktif sebagai solusi kreativitas yang tepat bagi remaja di Lampung. P... |
STUDI PERBANDINGAN MODEL GEOID PROVINSI KALIMANTAN BARAT BERDASARKAN MODEL GEOPOTENSIAL GLOBAL SATELIT GRACE (EGM2008, GGM03C, DAN GIF48)Fatihul Azhar Muhtar / Misfallah Nurhayati, S.T., M.T. / Teknik Geomatika, 2024Pemodelan geoid secara gravimetrik memerlukan data Model Geopotensial Global (MGG) sebagai komponen gelombang panjang. Saat ini, tersedia berbagai jenis MGG, sehingga perlu dipilih sesuai dengan kondisi geografis suatu wilayah. Di Indonesia, MGG yang dianggap paling sesuai saat ini adalah EGM2008, y... |
Evaluasi Penggunaan Model Geopotensial Global Pada INAGEOID2020 v2.0 (Studi Kasus : Balikpapan - Samarinda, Provinsi Kalimantan Timur)Fahri Dean Alvito / Een Lujainatul Isnaini, S.T., M.Eng. / Teknik Geomatika, 2024INAGEOID2020 merupakan model geoid Indonesia yang digunakan sebagai dasar acuan penyelenggara jaring kontrol vertikal di Indonesia dan kemudian dimuktahirkan dalam INAGEOID2020 v2.0. Namun, model tersebut belum memenuhi target ketelitian model geoid regional Indonesia yang diharapkan, yaitu 5 cm di ... |
Pemetaan Pola Struktur Lapisan Fisik Kerak Bumi di Pulau Sumatra Menggunakan Data Potensial Satelit Gayaberat WGM-12 dan Data Magnetik EMAG2v3Nur Aziza Febriani / Purwaditya Nugraha, S.Si., M.T. / Teknik Geofisika, 2025Model potensial global gayaberat (WGM-12) dan magnetik (EMAG2v3) diaplikasikan untuk menyajikan informasi baru tentang lapisan fisik kerak bumi di Pulau Sumatra yang diperkuat dengan keberadaan sesar utama. Interpretasi data potensial gayaberat ditinjau berdasarkan analisis kedalaman diskontin... |
ANALISIS PERKUATAN TUNNEL MENGGUNAKAN METODE RMR, Q-SYSTEM, DAN FINITE ELEMENT METHOD DI TD XC-2 CG 460 VEIN CIGUHA PT ANTAM TBK UBPE PONGKOR, KAB. BOGOR, JAWA BARATAKBAR APRIAN / Hafid Zul Hakim, S.T., M.T. / Teknik Pertambangan, 2025Penelitian ini berlokasi di TD XC-2 CG 460 Utara Vein Ciguha dan bertujuan untuk menentukan klasifikasi massa batuan dengan pendekatan Rock Mass Rating (RMR) yang dilakukan oleh Bieniawski (1989) dan dilanjutkan dengan perhitungan oleh Unal (1983). Perhitungan beban sangga oleh Unal (1983) yang menj... |
PENENTUAN LOKASI POTENSIAL PENGADAAN RTH PUBLIK BERDASARKAN JUMLAH PENDUDUK KECAMATAN SUKARAME KOTA BANDAR LAMPUNGAlvina Qotrun Nada / Dr. Eng. Ir. IB Ilham Malik, ST., MT. / Arsitektur Lanskap, 2025Kecamatan Sukarame merupakan kecamatan yang memiliki fungsi utama sebagai pusat pendidikan yaitu lingkungan yang dibangun secara strategis dengan menyediakan kebutuhan bagi aktivitas pelajar. Kawasan pendidikan memungkinkan kawasan bertindak sebagai daya tarik bagi kota. Hal ini menyebabkan pemusata... |
Identifikasi Potensi Geotermal Di Wilayah Kota Bandar Lampung Dan Sekitarnya, Provinsi Lampung Dengan Menggunakan Metode Analisis Radon-Thoron Dan Analisis Pengindraan JauhFitra Berlian / Bilal Al Farishi, B.Sc(Hons)., M.Sc / Teknik Geologi, 2025Indonesia memiliki kekayaan sumber daya alam yang melimpah, salah satunya energi geotermal dengan potensi sebesar 28.5 GW. Potensi geotermal dapat diidentifikasi dengan meninjau zona permeabilitas dan menganalisis distribusi panas permukaan. Zona permeabilitas dapat diidentifikasi melalui konsentras... |
Analisis Potensi Airtanah Dan Kualitas Airtanah Pulau Sabu, Kabupaten Sabu Raijua, Nusa Tenggara TimurZAKARIA SITUMEANG / Zaki Hilman, S.T., M.T. / Teknik Geologi, 2025Pulau Sabu, salah satu pulau terluar dengan populasi lebih dari 92.000 jiwa. Memiliki tantangan iklim, kemarau panjang, dan curah hujan rendah. Salah satu target dari Sustainable Development Goals (SDGs) adalah akses universal terhadap air bersih dan sanitasi yang aman pada tahun 2030. Oleh karena i... |
Rancang Bangun Exoskeleton untuk Potensi Terapi Upper Limb Pasien Pasca Stroke Menggunakan Kendali PotensiometerPUTRI NATASYA MEDHI / Rudi Setiawan, S.T., M.T. / Teknik Biomedis, 2025Rancang bangun exoskeleton upper limb untuk potensi rehabilitasi pasien pasca stroke telah dikembangkan dengan memanfaatkan sistem kendali berbasis potensiometer. Exoskeleton ini dirancang bertujuan untuk membantu pemulihan gerakan pada lengan atas dan lengan bawah khususnya gerakan flexion, extensi... |
SISTEM MONITORING DAN EARLY WARNING LONGSOR MENGGUNAKAN POTENSIOMETER GESER TERINTEGRASI KONFIGURASI BRIDGE BERBASIS TEKNOLOGI WSN DAN IOTNisya Lutfiana / Dr. Eko Satria, M.Si. / Student Master Theses, 2025Menurut data yang dicatat oleh Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), longsor merupakan salah satu bencana alam yang paling sering terjadi di Indonesia. Dengan adanya kemajuan teknologi saat ini, dampak kerugian yang disebabkan oleh bencana longsor dapat diminimalisir dengan memanfaatkan tekn... |