Perancangan Reaktivasi Visualisasi Branding Pasar Kreatif Payungi Kota Metro LampungILHAM LOVIAN NUFUS / Anjar Nur Cholifah, M.Pd. / Desain Komunikasi Visual, 2025Pasar Payungi merupakan pasar kreatif berbasis komunitas yang berlokasi di Kelurahan Yosomulyo, Kecamatan Metro Pusat, Kota Metro. Pasar ini memiliki potensi sebagai pusat ekonomi kreatif, tetapi identitas visual dari pasar ini belum konsisten dan kurang dikenal oleh pengunjung. Minimnya elemen bran... |