IMPLEMENTASI INTERNET OF THINGS PADA SMART AUTOMATIC TRANSFER SWITCH UNTUK PENGAWASAN REALTIMEAlif Shah Alam / Uri Arta Ramadhani, S.T., M.Sc. / Teknik Elektro, 2025Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan sistem ATS pintar (Smart ATS Berbasis IoT- SRASI) yang terintegrasi dengan Internet of Things (IoT) untuk memungkinkan pemantauan secara real-time. Sistem SRASI memanfaatkan mikrokontroler ESP32 yang terhubung dengan sensor PZEM-004T u... |