RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI POINT OF SALE BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE DSDM (STUDI KASUS : ALIN APLIKASI KASIR BERBASIS WEB)Robi Hardinata / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom. / Teknik Informatika, 2024Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengembangkan Sistem Informasi Point Of Sale (POS) berbasis web, yang dinamai Alin POS, untuk mengatasi masalah efisiensi dan akurasi dalam proses transaksi penjualan pada toko retail. Metode yang digunakan adalah Dynamic System Development Method (DSDM),... |