Pra-Rancangan Pabrik Monopotassium Phospate dari Potassium Hydroxide dan Phosporic Acid dengan Proses Spray-Drying Kapasitas 28.000 Ton/TahunSAFIRA ANGGARINI / Damayanti, S.T., M.Sc. / Teknik Kimia, 2025Monopotassium phosphate (KH₂PO₄) merupakan senyawa kimia berbentuk kristal putih yang banyak digunakan sebagai pupuk majemuk karena kandungan unsur hara makro berupa kalium (K) dan fosfor (P), serta memiliki kelarutan tinggi dan kadar garam rendah. Monopotassium phosphate banyak diaplikasikan pa... |