PENERAPAN TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM) PADA MESIN BUILDING RTBC1 MENGGUNAKAN METODE SIX BIG LOSSES DAN MAINTENANCE, REPAIR, OVERHAUL (MRO) (STUDI KASUS PT XYZ)Astika Sari Wijaya / Rizqi Wahyudi, S.TP., M.Sc. / Teknik Industri, 2024Mesin RTBC1 merupakan mesin building yang digunakan untuk menggabungkan komponen penyusun ban dengan kondisi mesin belum berada pada kondisi yang layak untuk beroperasi secara efektif. Penyebabnya adalah terdapat output dari mesin yang mengalami kerusakan (reject) dan terjadi gangguan pada mes... |
ARAHAN PENGEMBANGAN RUANG TERBUKA HIJAU DAN RUANG TERBUKA BIRU SEBAGAI UPAYA MITIGASI BANJIR DI KOTA BANDAR LAMPUNGDion Natama Sitorus Pane / Fran Sinatra, S.P., M.T / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2024Ruang Terbuka Hijau (RTH) dan Ruang Terbuka Biru (RTB) terintegrasi dengan memiliki kesamaan dalam fungsi ekologi yang mampu untuk mengendalikan air dan mengurangi banjir terutama pada perkotaan. Kota Bandar Lampung yang merupakan ibukota Provinsi Lampung menjadi pusat perekonomian dan pemer... |
Pemanfaatan Data Pengindraan Jarak Jauh untuk Validasi Kejadian Cuaca Buruk di Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Studi Kasus 26 Februari 2023)Indra Gunawan / Alfiah Rizky Diana Putri, S.T., M.Eng. / Sains Atmosfer dan Keplanetan, 2025Pada 26 Februari 2023, telah terjadi cuaca buruk yaitu hujan sangat lebat di Bandara Internasional Soekarno-Hatta (SHIA), Tangerang. Penerbangan Garuda Indonesia GA 325 dengan rute Surabaya–Jakarta mengalami gangguan cuaca buruk sehingga melakukan Return to Base (RTB) ke Bandara Juanda. Penelitian... |