Pengaruh Variasi Konsentrasi Gliserol Terhadap Karakteristik Bioplastik Pati Bonggol PisangRizky Aden Wijayani / Endo Pebri Dani Putra, S.TP., M.P / Teknologi Industri Pertanian , 2023Kemasan yang banyak digunakan saat ini adalah kemasan plastik. Plastik bersifat sulit terdegradasi yang dapat menyebabkan masalah lingkungan sehingga diperlukan alternatif pengganti yaitu bioplastik. Bioplastik merupakan plastik ramah lingkungan yang bersifat mudah terurai di alam dengan bantuan mik... |
Pra Rancangan Pabrik Kimia Gliserol dari Allil Alkohol dan Hidrogen Peroksida dengan Katalis Asam Tungstat dengan Kapasitas Produksi 20.000 Ton/TahunAnggun Theresia Manurung / Dennis Farina Nury S.T., M.T / Teknik Kimia, 2024Pra Rancangan Pabrik Kimia Gliserol dari Allil Alkohol dan Hidrogen Peroksida dengan Katalis Asam Tungstat dengan Kapasitas Produksi 20.000 Ton/Tahun Anggun Theresia Manurung (NIM. 119280011) Pembimbing: Dennis Farina Nury, S.T., M.T, dan Yunita Fahni, S.T., M.T. ABSTRAK Gliserol merupakan b... |
PENGARUH KONSENTRASI GLISEROL DAN MINYAK ATSIRI SERAI (Cymbopogon nardus L.) TERHADAP KUALITAS EDIBLE FILM PENGEMAS FILLET AYAMALIYA FATIMAH BARAQBAH / Masayu Nur Ulfa S. Gz., M. Si / Teknologi Pangan, 2024Edible film adalah lapisan tipis dari kemasan makanan utama yang berfungsi sebagai alternatif untuk plastik. Film ini memiliki kemampuan untuk menghambat pertumbuhan mikroba pada makanan mudah rusak selama penyimpanan, tergantung pada karakteristik fisik dan antibakterinya. Daging ayam termasu... |
PRARANCANGAN PABRIK PROPILEN GLIKOL DARI GLISEROL DAN HIDROGEN MENGGUNAKAN PROSES HIDROGENOLISIS DENGAN KAPASITAS 25.000 TON/TAHUNNAUFAL BRAIN SHIFA / Arysca Wisnu Satria, S.ST., M.Eng. / Teknik Kimia, 2024Propilen glikol merupakan bahan kimia yang digunakan secara luas dalam berbagai industri kimia seperti industri makanan sebagai pengawet, industri kosmetik sebagai pelembut dan pelembab, dan inhibitor dalam fermentasi. Latar belakang pendirian pabrik untuk memenuhi tingginya kebutuhan akan propilen ... |
Prarancangan Pabrik Gliserol dari Epiklorohidrin dan Natrium Hidroksida Kapasitas 22.000 Ton/TahunM. AURIS FIRMANSYAH. S / Dr. Eng Feerzet Achmad, S.T., M.T / Teknik Kimia, 2024Gliserol dengan rumus molekul C3H8O3 merupakan senyawa kimia yang banyak dipakai untuk industri makanan, obat-obatan, dan juga kosmetik. Perancangan pabrik gliserol dengan kapasitas 22.000 ton/tahun berlokasi di area industri dengan pertimbangan jarak dengan bahan baku dan transportasi. Gliser... |
Pengembangan Bioplastik Berbahan Dasar Serbuk Bonggol Jagung Dengan Penguat Gel Lidah BuayaNi Putu Rizky Erika Lauren / Firdha Cahya Alam, S.Si., M.T / Teknik Lingkungan, 2024Plastik adalah salah satu kemasan yang sering digunakan masyarakat karena fleksibel, tidak mudah pecah, tidak korosif, transparan dan praktis. Disisi lain,plastik kerap menimbulkan pencemaran lingkungan karena penggunaannya yang kurang terkendali. Salah satu upaya mengurangi limbah plastik yaitu den... |
Pra Rancangan Pabrik Akrolein dari Gliserol dengan Kapasitas Produksi 25.000 Ton/TahunAkhlatul Qorimah / Ir. Fauzi Yusupandi, SST., M.T. / Teknik Kimia, 2025Akrolein dengan rumus molekul (C3H4O) memiliki nama lain aldehida 2-propenal atau akrilik yang merupakan aldehida tidak jenuh yang banyak digunakan sebagai bahan baku untuk produksi asam akrilat, pembuatan cat, lem, bahan plastik dan resin. Rancangan pabrik akrolein bertujuan untuk mengkaji kelayaka... |
Pra Rancangan Pabrik Akrolein dari Gliserol dengan Kapasitas Produksi 25.000 Ton/TahunTITI MARLINA / Ir. Fauzi Yusupandi, SST., M.T. / Teknik Kimia, 2025Akrolein dengan rumus molekul (C3H4O) memiliki nama lain aldehida 2-propenal atau akrilik yang merupakan aldehida tidak jenuh yang banyak digunakan sebagai bahan baku untuk produksi asam akrilat, pembuatan cat, lem, bahan plastik dan resin. Rancangan pabrik akrolein bertujuan untuk mengkaji ke... |
Pra-rancangan Pabrik Gliserol dari Epiklorohidrin dan Natrium Hidroksida Kapasitas 22.000 Ton/TahunPutri Indah Ayu Stianingsih / Dr. Eng. Feerzet Achmad, S.T., M.T. / Teknik Kimia, 2025Gliserol dengan rumus molekul C3H8O3 merupakan sneyawa kimia yang banyak digunakan untuk industri makanan, obat-obatan, dan kosmetik. Perancangan pabrik gliserol dengan kapasitas 22.000 ton/tahun berlokasi di area industri dengan pertimbangan jarak dengan bahan baku dan transportasi. Gliserol te... |