Rancang Bangun Sistem Informasi Laporan Kebakaran Hutan Dan Lahan Menggunakan Metode Rapid Application Development (Studi Kasus : BPBD Sumatera Selatan)Muhammad Ikhbal / Ilham Firman Ashari S.Kom., M.T. / Teknik Informatika, 2022Badan Penanggulan Bencana Daerah (BPBD) merupakan badan yang menanggulangi bencana yang terjadi di daerah dengan skala yang lebih kecil. Dalam mengatasi kasus kebakaran hutan dan lahan, BPBD Sumatera Selatan saat ini masih menggunakan metode konvensional seperti pengiriman foto kejadian, penug... |
PENERAPAN METODE 5S PADA LINGKUNGAN KERJA AREA PEREBUSAN PRODUKSI TEMPE (STUDI KASUS UMKM BEDENG TEMPE)MUHAMMAD IKHBAL HAMDANI / Sherin Ramadhania, M.T. / Teknik Industri, 2026UMKM Bedeng Tempe bergerak di bidang produksi tempe. Permasalahan utama di UMKM ini adalah area kerja yang tidak tertata dan alat kerja yang tersimpan sembarangan yang menyebabkan pemborosan aktivitas. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan identifikasi permasalahan pada stasiun perebusan, melakuk... |